Kata Pengantar Kepala Sekolah

Image Assalamualaikum Wr. Wb. Kami panjatkan puja dan puji syukur kehadiran Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya sehingga website SLB PGRI TLANAKAN ini dapat diperbaharui. Kami mengucapkan selamat datang di Website SLB PGRI TLANAKAN. Web ini kami tujukan untuk seluruh unsur pimpinan, guru, karyawan, dan siswa serta khalayak umum guna dapat mengakses seluruh informasi tentang segala profil, aktivitas/ kegiatan serta fasilitas sekolah kami. Semoga dengan adanya website ini dapat membantu warga sekolah dan khalayak dalam penyampaian informasi yang berhubungan dengan pendidikan dan ilmu pengetahuan seputar SLB PGRI TLANAKAN. Website ini juga sebagai sarana untuk memublikasikan berbagai karya siswa berkebutuhan khusus agar bisa dikenal masyarakat. Besar harapan kami , sarana ini dapat memberi manfaat bagi semua pihak yang ada dilingkup pendidikan dan pemerhati pendidikan. Kami mengharapkan masukan dari berbagai pihak untuk website ini agar kami terus berlajar dan memperbaiki disetiap kekurangannya sehingga tampilan, isi dan mutu website akan terus berkembang dan lebih baik nantinya. Terima kasih atas kerjasama semua pihak. Wassalamualaikum Wr. Wb

Berita Terkini

Pelaksanaan ANBK SMALB Tahun Ajaran 2024-2025
2024-08-29 10:09:56 Admin

Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) merupakan momen penting dalam upaya peningkatan mutu pe......

Baca Selengkapnya
kegiatan Lomba Agustusan dalam kegiatan memperigati HUT RI ke - 79 Tahun 2024
2024-08-29 10:03:20 Admin

PAMEKASAN (Jumat, 09 Agustus 2024) para siswa mengikuti perlombaan dalam rangka memeriahkan HUT R......

Baca Selengkapnya
MPLS SLB PGRI Tlanakan Tahun Ajaran 2024-2025
2024-08-29 09:56:30 Admin

Mengawali Tahun Ajaran Baru 2024 / 2025 SLB PGRI TLANAKAN membuka dengan......

Baca Selengkapnya
Pelaksanaan USP SDLB SLB PGRI Tlanakan Tahun Ajaran 2023-2024
2024-05-16 16:38:35 Admin

(15 Mei 2024) Pelaksanaan USP Jenjang SDLB di SLB PGRI Tlanakan, terdiri dari satu dua peserta de......

Baca Selengkapnya
Pelaksanaan USP SMPLB SLB PGRI Tlanakan Tahun Ajaran 2023-2024
2024-05-16 16:36:09 Admin

(03 Mei 2024) Pelaksanaan USP Jenjang SMPLB di SLB PGRI Tlanakan, terdiri dari satu dua peserta d......

Baca Selengkapnya

Galeri

Komentar Pengunjung

Lagu Pandanglah Aku

Youtube Channel

Produk Unggulan

Statistik Pengunjung

Jumlah Pengunjung

Facebook

Lokasi Sekolah

Alamat

Jalan Raya Tlanakan Kabupaten Pamekasan

Email

slbpgritlanakanpmk@gmail.com

Nomor Telepon

0877532185555

Managed By ABK Istimewa
@2022 - 2024